Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

Cara Memperkuat Sinyal Modem Menggunakan Tutup Panci

Saya sarankan menggunakan kaleng biscuit yang besar. Dengan menaruh modem diatasnya atau bisa pula disamping modem anda. 1. Bersihkan kaleng minuman bekas. Anda dapat mencucinya dengan menggunakan air bersih. 2. Belah bagian bawah kaleng dengan menggunakan pisau atau gunting. 3. Belah juga bagian atasnya, tapi sisakan sedikit bagian kaleng agar tetap menyatu sehingga membentuk seperti penampang (bisa dilebarkan). 4. Kemudian gunting bagian tengahnya. 5. Beri sedikit lem atas isolasi untuk mempertahankan posisi receiver sederhana tersebut agar tetap stabil pada tempatnya. Memperkuat Sinyal Modem Menggunakan Kaset CD Bekas Cara Memperkuat Sinyal Modem dengan Mudah - Prakteknya membuat antena kaleng dari keping CD, modemnya di masukan di lubang CD nya jadi tegak, kemudian CD dan modem yang posisinya mirip antena parabola di arahkan ke arah BTS, seperti digambar. Biar bisa tegak modemnya belakang kaset CD-nya tempelin ste

SEJARAH DAN PRESTASI FC BARCELONA

Klub yang mempunyai motto 'EL BARCA ES MES QUE UN CLUB' Barcelona bukan hanya sekedar club, didirikan oleh 12 orang yang dipimpin oleh Joan Gamper pada tanggal 29 Nopember 1899 di Katalonia. Barcelona merupakan cerminan sikap politik sayap kiri Spanyol, sikap kaum tertindas, sebuah bangsa ( Katalonia ) yang hanya akan menjadi bagian dari sebuah negara. Melalui Barcelona inilah orang Katalonia ingin menunjukkan kelebihan mereka dari penjajah Spanyol. Terutama jika klub ini berhadapan dengan Real Madrib, yang sejak tahun 1930-an jamanya Jendral Franco merupakan klub favorit pemerintah Spanyol, klub ini mempunyai semboyan 'BOLEH KALAH DENGAN CLUB LAIN, ASAL TIDAK DENGAN REAL MADRID'. MANUEL VAZQUEZ MONTALBAN, seorang penulis terkenal dari Spanyol menyebutkan, Barcelona sebagai senjata pamungkas bagi sebuah bangsa tanpa negara. Karena misi yang dianggap suci oleh orang Katalunia itulah, Barcelona selalu menjaga kemurnian tujuan klub. Mereka tidak mau disam

Adzan, Suara Unik yang Tidak Pernah Berhenti Berbunyi dan Bersautan sepanjang zaman

Ketahuilah bahwa setiap saat, bila di seluruh dunia akan mengumandangkan adzan, mengakuiBahwa Allah Semata Yang Patut Disembah,dan Nabi Muhammad Adalah Rasul Allah. Adzan adalah media luar biasa untuk mengumandangkan tauhid terhadap yang Maha Kuasa dan risalah (kenabian) Nabi Muhammad saw. Adzan juga merupakan panggilan shalat kepada umat Islam, yang terus bergema di seluruh dunia lima kali setiap hari. Betapa mengagumkan suara adzan itu, dan bagi umat Islam di seluruh dunia, adzan merupakan sebuah fakta yang telah mapan. Indonesia misalnya, sebagai sebuah negara terdiri dari ribuan pulau dan dengan penduduk muslim terbesar di dunia jumlah penduduknya sekitar 210 juta. Tahukah anda bahwa adzan itu berkumandang sepanjang waktu, setiap detik di seluruh penjuru dunia. Hal ini terjadi karena adanya perbedaan waktu dan letak geografis masing – masing wilayah daerah atau negara. Jika demikian halnya dapat diartiakan bahwa adzan akan terus berkumandang hingga akhir wakt

10 Hewan Langka di Indonesia

Indonesia terkenal dengan kekayaan flora dan fauna. Termasuk flora dan fauna langka juga terdapat di Indonesia. Sudah menjadi penyakit kronis di negara-negara berkembang terjadi perburuan hewan-hewan langka. Masalahnya klasik, ekonomi. Di pasar luar negeri, karena memang langka, harga jual hewan-hewan ini menyilaukan mata para pemburu. Untuk itulah Indonesia membuat suatu undang-undang yang mengatur hewan langka yang dilindungi di indonesia. Berikut adalah 10 hewan langka di indonesia dan penjelasannya. 1. Orang Utan (Pongo Pygmaeus) Ciri khas hewan langka ini ialah mempunyai rambut yang begitu panjang dibandingkan jenis kera lain. Buah-buahan adalah makanan utama dan juga kesukaannya. Di indonesia, wilayah  penyebarannya adalah dataran rendah juga hutan hujan tropis di pulau Kalimantan. 2. Badak Bercula Satu (Rhinoceras Sundaicus) Adalah salah satu hewan langka khas indonesia. Walau sekarang sudah tidak banyak, hanya sekitar 50 ekor saja dapat ditem